Selamat datang di Media Pembelajaran Cakrawala!

Solusi Belajar

Friday, May 17, 2019

0

Hasil Kali Skalar Dua Vektor

Perkalian hasil kali skalar dua vector adalah hasil perkalian dari dua panjang vektor dikalikan sudut yang mempertemukan kedua vektor tersebut misalnya sebagai berikut.
gambar1gambar2Dimana |a| adalah panjang vektor a dan  |b| adalah panjang vektor b.
Pada contoh soal berikut apabila panjang vektor tidak diketahui namun besar vektor diketahui maka penyelesaiannya adalah dengan mencari panjang vektor terlebih dahulu  dengan cara sebagai berikut.
gambar3


|A| = d2+e2+f2
|B| = g2+h2+i2
Kemudian apabila telah memiliki hasil maka tinggal memasukkan hasil tersebut ke dalam rumus
Seperti di atas
gambar4
Lalu  jika ada vektor dengan besar sudut 90 alias tegak lurus hasilnya akan selalu 0 dikarenakan hasil dari cos 90adalah 0.
gambar5
Namun  jika ada vektor yang memiliki arah yang sama
gambar6
Maka penyelesaiannya adalah sebagai berikut
gambar61
jika ada rumus seperti berikut
gambar6a

Sebenarnya rumus ini dapat disederhanakan menjadi seperti berikut

gambar7Dikarenakan
gambar8
Dan juga
gambar9
Sehingga
gambar10
gambar11

0 comments:

Post a Comment